Penjelasan
Bab ini membahas tentang konsep penyimpanan data dalam array. Juga akan menjelaskan alasan penggunaan array. Kemudian akan diberikan contoh – contoh bagaimana menggunakan array satu dimensi maupun multidimensi untuk menyelesaikan kasus – kasus dalam pemrograman.
Program1.c
Deklarasi dan Pengaksesan Array
/*
* Program 7.1 array1.c
* demo penggunaan array, assignment dan pengaksesannya
*/
#include <stdio.h>
#define SIZE 5
int main(void) {
// mendeklarasikan array int dengan panjang SIZE
int arr[SIZE];
int i;
//memberikan nilai ke setiap elemen
arr[0] = 4;
arr[1] = 5;
arr[2] = 1;
arr[3] = 6;
arr[4] = 9;
// mengakses elemen array
while (i < 5) {
printf("Elemen ke-%d = %d\n", i, arr[i]);
i++;
}
return 0;
}
Program2.c
String
/*
* Program2
* demo string sebagai array char
*/
#include <stdio.h>
int main(void) {
int i;
//mendeklarasikan array karakter
char str1[10] = {'A', 'L', 'G', 'O', 'R', 'I', 'T', 'M', 'A'};
//mendeklarasikan array karakter sebagai string
char str2[12] = "PEMROGRAMAN";
//menampilkan dengan perulangan
for(i = 0; i < 10; i++) {
printf("%c", str1[i]);
}
//langsung menampilkan sebagai string
printf(" dan %s", str2);
return 0;
}
Program3.c
Membalik Kata
/*
* Program3
* Membalik kata
*/
#include <stdio.h>
#include <string.h>
#define SIZE 20
int main(void) {
char str[SIZE];
int i, l;
printf("Masukkan 1 kata : ");
scanf("%s", str);
//mengambil panjang string
l = strlen(str);
printf("Terbalik : ");
//menampilkan elemen string secara terbalik
for(i = l - 1; i >= 0; i--) {
printf("%c", str[i]);
}
return 0;
}
Program4.c
Array 2 Dimensi
/*
Program4
demo pengaksesan array 3 dimensi
*/
#include <stdio.h>
#define ROW 3
#define COL 5
int main(void) {
int data[ROW][COL];
int i, j;
printf("--- ARRAY 2 DIMENSI ---\n");
//baris
for (i = 0; i < ROW; i++) {
printf("Baris ke-%d\n", i);
//kolom
for(j = 0; j < COL; j++) {
//input data
printf(" data kolom %d : ", j);
scanf("%d", &data[i][j]);
}
printf("\n");
}
//menampilkan semua data
printf("Hasilnya : \n=====================\n");
for(i = 0; i < ROW; i++) {
for(j = 0; j < COL; j++) {
printf(" %d\t", data[i][j]);
}
printf("\n");
}
return 0;
}
Program5.c
Menghitung Rata-rata
/*
Program7
menghitung rata -rata dari sejumlah data yang diinputkan
*/
#include <stdio.h>
#define SIZE 20
int main(void) {
int data[SIZE];
int i, jml;
float tot, rerata;
printf("Jumlah data [max 20] : ");
scanf("%d", &jml);
//input
for(i = 0; i < jml; i++) {
printf("Data ke-%d :", i);
scanf("%d", &data[i]);
}
//menjumlahkan semua data
tot = 0;
for(i = 0; i < jml; i++) {
tot+=data[i];
}
//menghitung rata - rata
rerata = tot/jml;
printf("Rata - rata : %.2f", rerata);
return 0;
}
Latihan
- Buatlah program untuk menentukan nilai terbesar dari sejumlah data yang dimasukkan.
Jumlah data: 5
Data ke-0: 9
Data ke-1: 3
Data ke-2: 2
Data ke-3: 14
Data ke-4: 1
Nilai terbesar adalah: 14
- Buatlah program untuk menghitung standar deviasi dari sejumlah data yang dimasukkan.